Honda Patenkan Sistem Bantuan Berkendara untuk Sepeda Motor Mereka
Otoloka.id- Sistem bantuan pengemudi memang banyak diterapkan pada mobil-mobil masa kini. Fungsinya adalah untuk meminimalisir kecelakaan di jalan raya.
Selain itu, sistem
tersebut juga membantu pengemudi untuk memudahkan mereka mengendarai mobil.
Teknologi berkembang, sistem bantuan pengemudi juga disematkan untuk sepeda motor.
Dilansir Visor Down, baru-baru ini pabrikan Honda Motor telah mematenkan sistem bantuan pengendara mereka, yang bernama Honda Advance Riders Assistance Systems (ARAS).
Lebih kurang, teknologi ini sama fungsinya seperti yang terdapat pada mobil.
Namun, untuk sepeda motor nampaknya sulit, karena dimensi
yang kecil dan kurangnya ruang untuk menaruh perangkat tersebut.
Jika pada mobil, perangkat tersebut perpaduan antara kamera, dan sensor yang terkoneksi dengan ECU.
Apabila sistem tersebut dibenamkan pada sepeda motor, bisa-bisa akan mengganggu penglihatan pengendara karena ukurannya yang besar.
Teknologi ARAS pada Honda memang menerapkan sistem baru yang sama
sekali berbeda dengan yang terdapat pada mobil.
Baja Juga: Komunitas Motor dan Wartawan Ikuti Pelatihan Safety Riding
Banyak spekulasi yang beredar terkait teknologi tersebut. Ada
yang bilang sistem tersebut sebenarnya sensor berupa kamera kecil yang dipasang
di belakang lampu depan.
Tapi, pendapat tersebut sepertinya kurang tepat. Pemasangan
kamera di bagian lampu depan rawan akan terjadinya malfungsi.
Hal tersebut lantaran guncangan yang terjadi, atau gangguan
yang membuat lensa kamera rusak. Ketika rusak, maka pengumpulan data terkait
kondisi lalu lintas akan mudah salah, dan kacau.
Belum lagi, kamera kecil yang dipasang di belakang lampu
depan sebagai sensor juga rawan terhalang oleh benda asing, seperti lumpur. Dan
untuk pengidentifikasian, sensor kamera perlu pencahayaan yang bagus tentunya.
Sebenarnya, Honda telah melakukan pengujian beberapa sistem
radar pada dua produk mereka, yaitu Africa Twin dan Gold Wing yang sampai saat
ini belum terimplementasikan.
Selain Honda, ada beberapa perusahaan telah mengembangkan
produk yang mirip-mirip dengan besutan Honda Motor tersebut, seperti Bosch, Continental,
ZF Company, dan sesama pabrikan motor yakni BMW Motorrad.
Kendaraan Terkait
Rekomendasi
- Honda, Yamaha, KTM dan Piaggio Kompak Bentuk Konsorsium Baterai Motor Listrik
Honda, Yamaha, KTM dan Piaggio Kompak Bentuk Konsorsium Baterai Motor Listrik
Sep 19, 2021 - Piaggio Indonesia Resmi Luncurkan 4 Motor Baru Sekaligus, Ini Harganya!
Piaggio Indonesia Resmi Luncurkan 4 Motor Baru Sekaligus, Ini Harganya!
Sep 13, 2021 - Promo Spesial Untuk Pembelian Honda Vario 150 di Jawa Barat
Promo Spesial Untuk Pembelian Honda Vario 150 di Jawa Barat
Sep 10, 2021 - Beli Honda CBR250RR di Jawa Barat Dapat Potongan Rp 5 Juta
Beli Honda CBR250RR di Jawa Barat Dapat Potongan Rp 5 Juta
Sep 7, 2021 - Peringati Hari Pelanggan, DAM Sapa Konsumen Setia Honda Secara Virtual
Peringati Hari Pelanggan, DAM Sapa Konsumen Setia Honda Secara Virtual
Sep 4, 2021 - Honda Siapkan Motor Adventure Dibawah Rp 30 Juta, Segera Meluncur
Honda Siapkan Motor Adventure Dibawah Rp 30 Juta, Segera Meluncur
Ags 5, 2021
Komentar
Rekomendasi Populer
- Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Des 1, 2020 - Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Des 8, 2020 - Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Jan 27, 2021 - Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Feb 8, 2021 - All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
Feb 20, 2021 - Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Mar 7, 2021 - Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Mar 29, 2021 - 3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
Apr 5, 2021 - Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Apr 7, 2021 - Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Apr 15, 2021 - First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
Apr 21, 2021 - Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Apr 26, 2021 - Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
May 7, 2021 - Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
May 7, 2021 - Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Jun 8, 2021 - All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
Jun 15, 2021 - Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Jun 21, 2021 - Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Ags 2, 2021 - Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Ags 10, 2021 - Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Ags 18, 2021
Rekomendasi Motor
Rekomendasi Populer
- Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Des 1, 2020 - Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Des 8, 2020 - Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Jan 27, 2021 - Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Feb 8, 2021 - All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
Feb 20, 2021 - Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Mar 7, 2021 - Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Mar 29, 2021 - 3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
Apr 5, 2021 - Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Apr 7, 2021 - Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Apr 15, 2021 - First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
Apr 21, 2021 - Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Apr 26, 2021 - Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
May 7, 2021 - Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
May 7, 2021 - Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Jun 8, 2021 - All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
Jun 15, 2021 - Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Jun 21, 2021 - Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Ags 2, 2021 - Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Ags 10, 2021 - Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Ags 18, 2021
Rekomendasi Motor
OTOLOKA Toolkit
- 1 Tahun
- 2 Tahun
- 3 Tahun
- 4 Tahun
- 5 Tahun
- 6 Tahun
Orang Lain Juga Melihat
- Triumph Speed Twin
- Harga Triumph Bonneville T120
- Gambar Triumph Tiger 900
- Triumph Bonneville Bobber
- Gambar Honda Goldwing
- Gambar Triumph Scrambler 1200
- Honda Goldwing
- Gambar Honda CRF1100L Africa Twin
- Gambar Triumph Tiger 800
- Gambar Honda CRF1000L Africa Twin
- Harga Honda Goldwing
- Harga Triumph Street Triple
- Triumph Tiger 900
- Gambar Triumph Bonneville T100
- Harga Triumph Scrambler 1200
- Harga Triumph Tiger Explorer
- Gambar Triumph Tiger Explorer
- Harga Triumph Thruxton
- Harga Honda CRF1000L Africa Twin
- Gambar Triumph Rocket 3
- Triumph Thruxton
- Harga Triumph Bonneville Speedmaster
- Triumph Bonneville T100
- Triumph Street Triple
- Gambar Triumph Speed Twin
- Harga Triumph Tiger 800
- Triumph Tiger 800
- Triumph Bonneville T120
- Harga Triumph Tiger 900
- Harga Triumph Speed Twin
- Gambar Triumph Street Twin
- Harga Triumph Bonneville T100
- Triumph Street Twin
- Triumph Rocket 3
- Gambar Triumph Speed Triple 1200 RS
- Gambar Triumph Bonneville Bobber
- Harga Triumph Street Twin
- Triumph Scrambler 1200
- Gambar Triumph Bonneville T120
- Triumph Bonneville Speedmaster
- Harga Honda CRF1100L Africa Twin
- Gambar Triumph Thruxton
- Honda CRF1100L Africa Twin
- Gambar Triumph Street Triple
- Harga Triumph Bonneville Bobber
- Harga Triumph Rocket 3
- Triumph Tiger Explorer
- Gambar Triumph Bonneville Speedmaster
- Honda CRF1000L Africa Twin
- Triumph Speed Triple 1200 RS
Otoloka menyediakan Isuzu Traga informasi model Mobil Indonesia terbaru, termasuk pemotretan fotografer profesional, banyak adegan latar belakang dari berbagai sudut, membantu Anda memahami berbagai informasi tentang mobil ini secara visual. Tidak hanya itu, masih ada layanan pemilihan mobil yang mendukung, konten yang bagus, harga spesial yang membantu Anda untuk membeli mobil impian.