Hyundai IONIQ 5 Bisa Suplai Listrik untuk Rumah

Otoloka.id- Pada hari kelima gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2022, tepatnya 4 April, PT Hyundai Motors Indonesia mendemonstrasikan teknologi canggih mobil listrik Hyundai IONIQ 5.
Mobil listrik berbasis baterai tersebut dapat menjadi penyedia listrik untuk kebutuhan rumah tangga, yang dinamakan sebagai fitur Vehicle-to-Load (V2L). Kali ini, Hyundai IONIQ 5 menjadi penyedia listrik untuk sebuah café atau yang disebut Hyundai sebagai Ca(r)fe.
Hyundai IONIQ 5 menyuplai listrik untuk mesin espresso, mesin giling kopi, dan kulkas mini dengan total kebutuhan daya listrik sebesar 3.000 watt. Hyundai mengklaim, fitur V2L ini dapat menjadi pengisi daya alat elektronik lain, seperti skuter listrik, sepeda listrik, hingga peralatan berkemah melalui pasokan daya sebesar 3,6 kW atau 3.600 watt.
Untuk menggunakan fitur V2L, ada dua cara yang dapat ditempuh, yang pertama melalui port bagian luar yang dapat digunakan saat mobil berhenti, atau dalam kondisi mati. Sementara cara kedua melalui sambungan daya yang berada di bawah kursi baris ke-dua, dan ini dapat difungsikan saat mobil berjalan sekalipun.
Makmur, Chief Operating Officer PT Hyundai Motors Indonesia, menyatakan “Sebagai mobil listrik murni pertama yang diproduksi di Indonesia, Hyundai IONIQ 5 dihadirkan dengan berbagai teknologi terkini milik Hyundai. Salah satunya adalah V2L yang kita demonstrasikan hari ini.”
Ia menambahkan bahwa, “Harapan kami dengan adanya fitur ini, Hyundai IONIQ 5 dapat memenuhi kebutuhan mobilitas pengguna Indonesia terutama bagi mereka yang menyukai kegiatan outdoor, dan membutuhkan sumber daya listrik di tempat yang tidak memungkinkan adanya listrik.”
Café alias Ca(r)fe yang asupan daya listriknya disuplai oleh Hyundai IONIQ 5, memang berada di booth Hyundai di Hall D1, dan beroperasi selama pameran IIMS 2022 dihelat, yaitu pada 31 Maret sampai 10 April 2022 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat.
“Lebih lanjut, ini juga membuktikan bahwa
Hyundai tidak hanya berfokus dalam menciptakan kendaraan yang hanya dapat
membantu orang berpindah dari satu titik satu ke titik lainnya, namun Hyundai
juga ingin memberikan kenyamanan melalui inovasi yang tidak terlupakan bagi para
pelanggannya.” tutup Makmur.
More coffee, please. <IDR>
Kendaraan Terkait
Komentar
Rekomendasi Populer
- Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Aerio, Cocok Banget untuk Keluarga Muda
Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Aerio, Cocok Banget untuk Keluarga Muda
1 hari yang lalu - Harga Mobil Pikap per Juni 2022, Ini Dia 5 Pilihannya
Harga Mobil Pikap per Juni 2022, Ini Dia 5 Pilihannya
Jun 2, 2022 - Toyota Avanza Tipe E Manual, Mobil Keluarga Mudah Perawatannya
Toyota Avanza Tipe E Manual, Mobil Keluarga Mudah Perawatannya
Jun 2, 2022 - Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Jun 9, 2022 - Hanya Ada 7 di Dunia, Hyundai Motorstudio Kini Hadir di Jakarta
Hanya Ada 7 di Dunia, Hyundai Motorstudio Kini Hadir di Jakarta
Jun 10, 2022 - Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Jun 14, 2022 - Toyota Corolla Tahun 2000, Punya Sedan Keren dengan Dana Rp 70 Juta
Toyota Corolla Tahun 2000, Punya Sedan Keren dengan Dana Rp 70 Juta
Jun 14, 2022 - Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Jun 18, 2022 - Jenis Dongkrak Mobil, Pahami juga Cara Pakainya yang Benar
Jenis Dongkrak Mobil, Pahami juga Cara Pakainya yang Benar
5 hari yang lalu - Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
5 hari yang lalu - New Wuling Cortez, MPV Berteknologi Terkini yang Manjakan Konsumen
New Wuling Cortez, MPV Berteknologi Terkini yang Manjakan Konsumen
4 hari yang lalu - Punya Semangat Sama, Eneos Beri Dukungan ke Bali United
Punya Semangat Sama, Eneos Beri Dukungan ke Bali United
3 hari yang lalu - Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
1 hari yang lalu - 4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
3 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
1 hari yang lalu - Mazda Jadi Offical Car Kompetisi Lari Maraton Internasional di Bali
Mazda Jadi Offical Car Kompetisi Lari Maraton Internasional di Bali
23 jam yang lalu
Rekomendasi Mobil
Rekomendasi Populer
- Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Aerio, Cocok Banget untuk Keluarga Muda
Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Aerio, Cocok Banget untuk Keluarga Muda
1 hari yang lalu - Harga Mobil Pikap per Juni 2022, Ini Dia 5 Pilihannya
Harga Mobil Pikap per Juni 2022, Ini Dia 5 Pilihannya
Jun 2, 2022 - Toyota Avanza Tipe E Manual, Mobil Keluarga Mudah Perawatannya
Toyota Avanza Tipe E Manual, Mobil Keluarga Mudah Perawatannya
Jun 2, 2022 - Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Jun 9, 2022 - Hanya Ada 7 di Dunia, Hyundai Motorstudio Kini Hadir di Jakarta
Hanya Ada 7 di Dunia, Hyundai Motorstudio Kini Hadir di Jakarta
Jun 10, 2022 - Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Jun 14, 2022 - Toyota Corolla Tahun 2000, Punya Sedan Keren dengan Dana Rp 70 Juta
Toyota Corolla Tahun 2000, Punya Sedan Keren dengan Dana Rp 70 Juta
Jun 14, 2022 - Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Jun 18, 2022 - Jenis Dongkrak Mobil, Pahami juga Cara Pakainya yang Benar
Jenis Dongkrak Mobil, Pahami juga Cara Pakainya yang Benar
5 hari yang lalu - Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
5 hari yang lalu - New Wuling Cortez, MPV Berteknologi Terkini yang Manjakan Konsumen
New Wuling Cortez, MPV Berteknologi Terkini yang Manjakan Konsumen
4 hari yang lalu - Punya Semangat Sama, Eneos Beri Dukungan ke Bali United
Punya Semangat Sama, Eneos Beri Dukungan ke Bali United
3 hari yang lalu - Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
1 hari yang lalu - 4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
3 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
1 hari yang lalu - Mazda Jadi Offical Car Kompetisi Lari Maraton Internasional di Bali
Mazda Jadi Offical Car Kompetisi Lari Maraton Internasional di Bali
23 jam yang lalu
Rekomendasi Mobil
OTOLOKA Toolkit
- 1 Tahun
- 2 Tahun
- 3 Tahun
- 4 Tahun
- 5 Tahun
- 6 Tahun
Orang Lain Juga Melihat
- Gambar Isuzu Traga
- Harga Hyundai Kona Electric
- Hyundai Kona Electric
- Gambar Isuzu D Max
- Gambar Tesla Model S
- Gambar Tesla Model X
- Harga Tesla Model X
- Isuzu Panther
- Harga Lexus LC
- Harga Peugeot 3008
- Harga Isuzu D Max
- Gambar Lexus NX
- Lexus NX
- Hyundai Ioniq Electric
- Isuzu D Max
- Gambar Lexus LS
- Harga Tesla Model 3
- Harga Tesla Model S
- Harga Isuzu Traga
- Gambar Lexus LX
- Harga Isuzu MuX
- Gambar Lexus GS
- Tesla Model 3
- Gambar Lexus LC
- Harga Peugeot 5008
- Harga Lexus LS
- Harga Lexus GS
- Gambar Isuzu MuX
- Tesla Model S
- Gambar Tesla Model 3
- Gambar Peugeot 5008
- Harga Isuzu Panther
- Isuzu MuX
- Lexus GS
- Harga Lexus ES
- Harga Lexus LX
- Gambar Hyundai Kona Electric
- Gambar Peugeot 3008
- Lexus ES
- Lexus LS
- Gambar Hyundai Ioniq Electric
- Gambar Lexus ES
- Isuzu Traga
- Peugeot 5008
- Lexus LC
- Tesla Model X
- Harga Hyundai Ioniq Electric
- Gambar Isuzu Panther
- Peugeot 3008
- Lexus LX
Otoloka menyediakan Isuzu Traga informasi model Mobil Indonesia terbaru, termasuk pemotretan fotografer profesional, banyak adegan latar belakang dari berbagai sudut, membantu Anda memahami berbagai informasi tentang mobil ini secara visual. Tidak hanya itu, masih ada layanan pemilihan mobil yang mendukung, konten yang bagus, harga spesial yang membantu Anda untuk membeli mobil impian.