Morgan Luncurkan Plus Four Edisi Khusus Le Mans di Tahun 1962

Otoloka.id- Morgan terkenal dengan pabrikan mobil
yang menawarkan desain klasik, namun dibalut dengan teknologi terkini. Pabrikan
tersebut juga sempat memenangi beberapa kejuaran, salah satunya adalah Le Mans
60 tahun silam. Untuk merayakannya, Morgan meluncurkan model Plus Four edisi
khusus.
Model Plus Four edisi Le Mans mengambil basis dari model Plus Four standar, namun terinspirasi dari Plus four SuperSport yang pada 1962 lalu memenangkan kejuaraan balap Le Mans 24 jam di kelas 2.0 liter.
Mengacu dari sejarahnya, Mogran Plus Four yang mengikuti balapan Le Mans tersebut, dikendarai oleh Christopher Lawrence. Selain Le Mans, mobil tersebut juga dibawa ke ajang balap lainnya, dan berhasil menyabet sebanyak 14 kemenangan pada periode 1959 sampai 1965. Untuk balapan, Christopher menggunakan papan nomor TOK 258.
Nah, pada edisi khusus yang baru diluncurkan ini, sepesifikasi mesin dan teknisnya mengikuti dengan Morgan Plus four standar. Cuma, memiliki beberapa perbedaan, seperti kelir berwarna hijau tua, penyematan sticker LM62, dan papan nomor 29 bulat dengan background berwarna putih menghiasi bagian kap mesin dan bodi samping.
Selain background papan nomor, warna putih juga menghiasi atap mobil edisi khusus yang hanya dijual sebanyak 62 unit tersebut. lalu velg dilabur berwarna perak, penyematan lampu sorot, dan tutup bahan bakar ala Le Mans.
Masuk ke dalam interiornya, setiap Morgan Plus Four Le Mans 62 akan mendapat plakat logam yang berisi informasi mengenai nomor pembuatannya. Kursi dari mobil tersebut dibalut warna hitam berbahan kulit, dan berpemanas.
“Morgan Plus Four pemenang kelas Le Mans 1962 memiliki tempat khusus di hati penggemar, karyawan, dan pemilik Morgan di seluruh dunia,” papar CEO Morgan Steve Morris.
“Ini menandai salah satu pencapaian terbesar Morgan dalam dunia motorsport, mobil yang menempuh lebih dari 2.200 mil dengan kecepatan lari rata-rata hampir 94mph, dan kemenangan – seperti David versus Goliath – atas rival kami yang lebih besar, dan didanai lebih baik, saat itu.” Lanjutnya, seperti yang dikutip dari autocar.co.uk.
Nah seperti yang disinggung di atas, pembeli dapat melakukan pemesanan khusus terkait sistem transmisi, apakah manual atau otomatis, dan setir kanan atau kiri. Morgan Plus Four Le Mans 62 Edition akan dijual dengan harga awal £79.995, atau setara 1,5 miliar Rupiah.
Rekomendasi
- Bisma Eks Sm*ash Ternyata Suka Motor Bergaya Klasik
Bisma Eks Sm*ash Ternyata Suka Motor Bergaya Klasik
Jul 4, 2021 - Peminat Mobil Klasik Terus Meningkat Sejak Awal Pandemi
Peminat Mobil Klasik Terus Meningkat Sejak Awal Pandemi
May 27, 2021 - Reinkarnasi VW Beetle Datang Dari Tiongkok, Desain Klasik Modern
Reinkarnasi VW Beetle Datang Dari Tiongkok, Desain Klasik Modern
Apr 15, 2021 - Mobil Klasik MGB Roadster Mulai Diproduksi Tahun Depan, Cuma 30 Unit
Mobil Klasik MGB Roadster Mulai Diproduksi Tahun Depan, Cuma 30 Unit
Okt 10, 2020 - Ferrari Omologata, 812 Superfast Bernuansa Mobil Balap Klasik Cuma 1 Unit Di Dunia
Ferrari Omologata, 812 Superfast Bernuansa Mobil Balap Klasik Cuma 1 Unit Di Dunia
Sep 29, 2020 - Mobil Klasik Rolls-Royce Silver Clouds Dan Phantom Bertenaga Listrik Dijual Mulai Rp 6,8 Miliar
Mobil Klasik Rolls-Royce Silver Clouds Dan Phantom Bertenaga Listrik Dijual Mulai Rp 6,8 Miliar
Ags 23, 2020
Komentar
Rekomendasi Populer
- Suzuki XL7 Laris di Mancanegara, Ekspor CBU Dominasi 30 Persen
Suzuki XL7 Laris di Mancanegara, Ekspor CBU Dominasi 30 Persen
Jun 3, 2022 - All-New Honda HR-V 2023 Rilis di Amerika, Kok Beda Tampilan Dibanding Indonesia
All-New Honda HR-V 2023 Rilis di Amerika, Kok Beda Tampilan Dibanding Indonesia
Jun 8, 2022 - Lampu Depan Mobil Cepat Putus, Inilah 6 Hal Penyebabnya
Lampu Depan Mobil Cepat Putus, Inilah 6 Hal Penyebabnya
Jun 12, 2022 - Toyota LandCruiser 70 2023 Punya Kekuatan Angkut Lebih Besar
Toyota LandCruiser 70 2023 Punya Kekuatan Angkut Lebih Besar
Jun 14, 2022 - Yuk! Pahami lagi Teknik Kendali Setir agar Aman Berkendara
Yuk! Pahami lagi Teknik Kendali Setir agar Aman Berkendara
Jun 15, 2022 - Kia Seltos 2023 Kian Hening, Bersiap Lawan Creta dan HR-V
Kia Seltos 2023 Kian Hening, Bersiap Lawan Creta dan HR-V
Jun 17, 2022 - Mazda Sultan Agung Resmi Beroperasi di Bekasi
Mazda Sultan Agung Resmi Beroperasi di Bekasi
Jun 20, 2022 - Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Jun 22, 2022 - Wuling New Cortez, Pilihan Keluarga Modern
Wuling New Cortez, Pilihan Keluarga Modern
4 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
3 hari yang lalu - 4 Kerusakan Ban Mobil yang Harus Segera Diganti
4 Kerusakan Ban Mobil yang Harus Segera Diganti
3 hari yang lalu - Mobil Sudah Electric Power Steering, Tapi Kok Masih Berat?
Mobil Sudah Electric Power Steering, Tapi Kok Masih Berat?
3 hari yang lalu - 2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 hari yang lalu - Toyota Veloz Bakal Dibekali Teknologi Elektrifikasi?
Toyota Veloz Bakal Dibekali Teknologi Elektrifikasi?
1 hari yang lalu - Suzuki Vitara Hybrid atau Brezza Hybrid akan Dijual di Indonesia
Suzuki Vitara Hybrid atau Brezza Hybrid akan Dijual di Indonesia
1 hari yang lalu - Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
1 hari yang lalu - 7 Pilihan SUV 7-Penumpang, Ini Dia Rekomendasinya
7 Pilihan SUV 7-Penumpang, Ini Dia Rekomendasinya
17 jam yang lalu - SUV Murah Hyundai Venue Turbo Lebih Murah dari Raize Turbo
SUV Murah Hyundai Venue Turbo Lebih Murah dari Raize Turbo
17 jam yang lalu
Rekomendasi Mobil
Rekomendasi Populer
- Suzuki XL7 Laris di Mancanegara, Ekspor CBU Dominasi 30 Persen
Suzuki XL7 Laris di Mancanegara, Ekspor CBU Dominasi 30 Persen
Jun 3, 2022 - All-New Honda HR-V 2023 Rilis di Amerika, Kok Beda Tampilan Dibanding Indonesia
All-New Honda HR-V 2023 Rilis di Amerika, Kok Beda Tampilan Dibanding Indonesia
Jun 8, 2022 - Lampu Depan Mobil Cepat Putus, Inilah 6 Hal Penyebabnya
Lampu Depan Mobil Cepat Putus, Inilah 6 Hal Penyebabnya
Jun 12, 2022 - Toyota LandCruiser 70 2023 Punya Kekuatan Angkut Lebih Besar
Toyota LandCruiser 70 2023 Punya Kekuatan Angkut Lebih Besar
Jun 14, 2022 - Yuk! Pahami lagi Teknik Kendali Setir agar Aman Berkendara
Yuk! Pahami lagi Teknik Kendali Setir agar Aman Berkendara
Jun 15, 2022 - Kia Seltos 2023 Kian Hening, Bersiap Lawan Creta dan HR-V
Kia Seltos 2023 Kian Hening, Bersiap Lawan Creta dan HR-V
Jun 17, 2022 - Mazda Sultan Agung Resmi Beroperasi di Bekasi
Mazda Sultan Agung Resmi Beroperasi di Bekasi
Jun 20, 2022 - Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Honda Bangun Pabrik Baru di China, Produksi Kendaraan Listrik 120.000 unit per Tahun
Jun 22, 2022 - Wuling New Cortez, Pilihan Keluarga Modern
Wuling New Cortez, Pilihan Keluarga Modern
4 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
3 hari yang lalu - 4 Kerusakan Ban Mobil yang Harus Segera Diganti
4 Kerusakan Ban Mobil yang Harus Segera Diganti
3 hari yang lalu - Mobil Sudah Electric Power Steering, Tapi Kok Masih Berat?
Mobil Sudah Electric Power Steering, Tapi Kok Masih Berat?
3 hari yang lalu - 2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 hari yang lalu - Toyota Veloz Bakal Dibekali Teknologi Elektrifikasi?
Toyota Veloz Bakal Dibekali Teknologi Elektrifikasi?
1 hari yang lalu - Suzuki Vitara Hybrid atau Brezza Hybrid akan Dijual di Indonesia
Suzuki Vitara Hybrid atau Brezza Hybrid akan Dijual di Indonesia
1 hari yang lalu - Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
1 hari yang lalu - 7 Pilihan SUV 7-Penumpang, Ini Dia Rekomendasinya
7 Pilihan SUV 7-Penumpang, Ini Dia Rekomendasinya
17 jam yang lalu - SUV Murah Hyundai Venue Turbo Lebih Murah dari Raize Turbo
SUV Murah Hyundai Venue Turbo Lebih Murah dari Raize Turbo
17 jam yang lalu
Rekomendasi Mobil
OTOLOKA Toolkit
- 1 Tahun
- 2 Tahun
- 3 Tahun
- 4 Tahun
- 5 Tahun
- 6 Tahun
Orang Lain Juga Melihat
- Lexus ES
- Tesla Model 3
- Gambar Lexus UX
- Harga Lexus LS
- Gambar Isuzu Traga
- Harga Lexus NX
- Gambar Isuzu MuX
- Harga Lexus RX
- Harga Tesla Model X
- Gambar Isuzu Panther
- Isuzu D Max
- Lexus LC
- Lexus NX
- Harga Isuzu Traga
- Lexus LX
- Peugeot 5008
- Gambar Lexus ES
- Gambar Isuzu D Max
- Peugeot 3008
- Harga Lexus GS
- Gambar Lexus GS
- Harga Tesla Model S
- Gambar Lexus NX
- Harga Peugeot 5008
- Harga Lexus LX
- Isuzu Panther
- Harga Isuzu D Max
- Harga Lexus ES
- Gambar Peugeot 5008
- Lexus RX
- Tesla Model X
- Gambar Lexus LC
- Harga Tesla Model 3
- Harga Isuzu MuX
- Gambar Peugeot 3008
- Harga Lexus LC
- Lexus UX
- Gambar Tesla Model S
- Harga Isuzu Panther
- Isuzu MuX
- Gambar Lexus LS
- Gambar Tesla Model 3
- Isuzu Traga
- Harga Peugeot 3008
- Gambar Lexus RX
- Lexus LS
- Gambar Lexus LX
- Tesla Model S
- Gambar Tesla Model X
- Lexus GS
Otoloka menyediakan Isuzu Traga informasi model Mobil Indonesia terbaru, termasuk pemotretan fotografer profesional, banyak adegan latar belakang dari berbagai sudut, membantu Anda memahami berbagai informasi tentang mobil ini secara visual. Tidak hanya itu, masih ada layanan pemilihan mobil yang mendukung, konten yang bagus, harga spesial yang membantu Anda untuk membeli mobil impian.