- Home>
- Tips & Trik>
- 2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
Otoloka.id- Tabrakan yang akhirnya berujung kecelakaan memang kerap kali terjadi di jalan raya. Sedikit mengulas kejadian, bahwa pada Minggu (26/6) telah terjadi tabrakan beruntun di tol Cipularang yang melibatkan 17 kendaraan, dengan 3 korban luka berat, dan 16 luka ringan.
“Kebetulan sekitar satu jam sebelumnya saya melewati tempat kejadian, dan kondisinya saat itu macet, kendaraan hanya bisa melaju 30 km/jam. Di bahu jalan memang kosong, tetapi ada beberapa mobil yang melewatinya dengan kecepatan sangat tinggi, termasuk bus Laju Prima tersebut mungkin,” ungkap Bintarto Agung selaku Chief Instructor Indonesia Defensive Driving Center (IDDC)
Pihak Kepolisian sudah melakukan investigasi, dan yang paling mungkin adalah bus Laju Prima mengalami rem blong, sehingga menabrak kendaraan di depannya. Ia berpendapat, bahwa sopir bis kemungkinan besar tidak tahu protokol menggunakan sistem rem, sehingga terjadi kegagalan fungsi berupa angin tekor atau brake fading.
Senada dengan Bintarto Agung, Jusri Pulubuhu selaku Founder dan Senior Instructor Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC) juga berkomentar soal tabrakan beruntun tersebut. “Rem blong pada angkutan barang dan penumpang berukuran besar, kerap terjadi lantaran pengemudi tidak paham menggunakan rem, fungsi rem, dan cara mengatur kecepatan saat melewati jalan menurun,” ujar Jusri.
“Kalau tidak salah, kecelakaannya di bahu jalan, dan itu saja sudah menyalahi aturan berkendara karena di bahu jalan tidak untuk berjalan, hanya untuk darurat karena ada protokolnya. Itu karena ketidaktahuan dan awareness dari si sopir,” sambung Tato, sapaan akrab Bintarto.
Mengenai tabrakan beruntun tersebut, Jusri juga bilang bahwa, “Secara keseluruhan, lemah sekali tata cara mengemudi yang berdasar keterampilan, bukan pengetahuan. Karena skill berkendara itu mudah sekali didapat, cukup beberapa kali latihan langsung bisa menyetir, tetapi pengetahuan yang penting dan perlu ada di setiap pengendara yang menggunakan ruang publik seperti jalan raya.”
“Kalau kita balik lagi soal pengendara yang baik dan benar, harus menerapkan kesadaran perilaku, kemudian antisipasi dan kewaspadaan,” lanjut Tato ketika dihubungi secara terpisah.
Nah, merujuk dari paparan 2 pakar keselamatan lalu lintas berkendara tersebut, memang pengetahuan mengenai berlalu lintas itu penting untuk diketahui serta diterapkan. Termasuk dalam hal yang harus disikapi biar tabrakan beruntun dapat diminimalisir. Apa saja itu? Mari kita kulik.
“Yang paling utama di jalan bebas hambatan atau jalan raya, harus membuat persepsi jarak di depan, belakang,” ungkap Tato.
Jaga jarak iring dengan kendaraan di depan, kurangi kecepatan, cek kaca spion. Hal tersebut harus selalu diperhatikan, dan termasuk perhatikan rambu-rambu yang ada.
Apabila ada kendaraan di belakang yang menempel, minta mereka agar melewati atau memperbesar jarak. Idealnya kasih kesempatan mereka untuk menyalip kendaraan kita.
Ketika di depan terjadi perlambatan tiba-tiba, tindakan pertama yang dilakukan adalah, cek spion untuk memastikan apakah ada bahaya di belakang.
Setelah dipastikan mengenai kendaraan di belakang, lalu putuskan apakah mengerem kalau aman, dan berhenti, tetapi kalau tidak aman menghindar dan ngegas lagi.
“Intinya, ketika melihat ada yang tidak beres, kita harus menghindar, atau melambatkan laju kendaraan lalu menghindar, atau mempercepat laju kendaraan dan menghindar,” tambah Jusri.
“Untuk dapat membuat keputusan yang tepat dalam mengarahkan kendaraan ketika emergency, dapat dilakukan ketika ada jarak aman. Ketika jarak pengereman terlalu pendek dalam kecepatan tertentu, tabrakkan tak dapat terelakkan,” lanjut Tato.
Nah, dengan menjaga jarak aman dengan kendaraan di depannya, dapat dipastikan pengambilan keputusan menjadi lebih akurat, karena memberi waktu lebih lama untuk otak berpikir, sehingga tabrakan beruntun dapat diminimalisir.
Kendaraan Terkait
Rekomendasi
- 4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
4 Langkah Penting Saat Mobil Akan Kehabisan Bahan Bakar
Jun 25, 2022 - Wajib Tahu, Kenali Ciri-Ciri Fan Belt Mobil Akan Putus
Wajib Tahu, Kenali Ciri-Ciri Fan Belt Mobil Akan Putus
Jun 9, 2022 - Ganti Oli Motor Berapa Kilometer, Masih Berlaku?
Ganti Oli Motor Berapa Kilometer, Masih Berlaku?
Jun 7, 2022 - Tips Mudah Merawat Honda Smart Key, Biar Tidak Mudah Rusak
Tips Mudah Merawat Honda Smart Key, Biar Tidak Mudah Rusak
Feb 16, 2022
Komentar
Rekomendasi Populer
- Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Des 1, 2020 - Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Des 8, 2020 - Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Jan 27, 2021 - Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Feb 8, 2021 - All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
Feb 20, 2021 - Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Mar 7, 2021 - Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Mar 29, 2021 - 3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
Apr 5, 2021 - Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Apr 7, 2021 - Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Apr 15, 2021 - First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
Apr 21, 2021 - Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Apr 26, 2021 - Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
May 7, 2021 - Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
May 7, 2021 - Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Jun 8, 2021 - All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
Jun 15, 2021 - Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Jun 21, 2021 - Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Ags 2, 2021 - Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Ags 10, 2021 - Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Ags 18, 2021
Rekomendasi Mobil
Rekomendasi Populer
- Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Modifikasi Honda Jazz 2005 Menolak Tua dengan Gaya Ini
Des 1, 2020 - Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Modifikasi Opel Blazer, Langkah Mudah Mempertegas Gaya Macho
Des 8, 2020 - Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Toyota Calya dan Honda Mobilio Saling Rebut Hati Konsumen
Jan 27, 2021 - Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Suzuki Jimny Sierra Dimodifikasi Jadi Jangkung, Sangar Sob!
Feb 8, 2021 - All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
All New Honda HR-V Rilis di Benua Biru, Lebih Ramah Lingkungan
Feb 20, 2021 - Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Honda New Sensing Elite, Fitur Otonom Terbaru yang Semakin Sempurna
Mar 7, 2021 - Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Daihatsu Edukasi Teknologi Otomotif ke Guru SMK se-DKI Jakarta dan Banten
Mar 29, 2021 - 3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
3 Kekurangan City Hatchback RS, Kompetitor Pantas Jumawa
Apr 5, 2021 - Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Dreams Cafe Jadi Kafe Pertama Honda di Dunia, Ini Fasilitasnya
Apr 7, 2021 - Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Modifikasi Toyota All New Corolla, Simpel dan Keren Untuk Harian
Apr 15, 2021 - First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
First Impression, Merasakan Tarikan Kuat MG ZS EV di IIMS Hybrid 2021
Apr 21, 2021 - Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Ingin Transmisi Matik Awet, Kenali Spesifikasi dan Perawatannya
Apr 26, 2021 - Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
Belum Diluncurkan, KIA EV6 Sudah Banjir Pesanan
May 7, 2021 - Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
Ini Menu Makanan yang Nggak Bikin Ngantuk Selama Bulan Puasa
May 7, 2021 - Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Modifikasi Tahap ke Empat Suzuki Amenity Rally Style, Jadi Makin Kece
Jun 8, 2021 - All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
All New Kia Sportage Debut Global, Harga Masih Rahasia
Jun 15, 2021 - Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Hankook Jadi Ban Orisinal Honda Vezel di Jepang
Jun 21, 2021 - Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Honda Freed Dimodiifkasi Dengan Gaya Freed Hybrid dan Aksen Sporty
Ags 2, 2021 - Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Program Wuling Service Hemat, Mudahkan Konsumen yang Ingin Perawatan
Ags 10, 2021 - Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Modifikasi Nissan March, Ubah Tampilan dan Performa Jadi Fokus Utama
Ags 18, 2021
Rekomendasi Mobil
OTOLOKA Toolkit
- 1 Tahun
- 2 Tahun
- 3 Tahun
- 4 Tahun
- 5 Tahun
- 6 Tahun
Orang Lain Juga Melihat
- Gambar Tesla Model S
- Harga Isuzu D Max
- Harga Tesla Model S
- Isuzu MuX
- Gambar Lexus NX
- Tesla Model S
- Isuzu Panther
- Isuzu D Max
- Harga Tesla Model 3
- Gambar Isuzu Panther
- Harga Isuzu Traga
- Peugeot 3008
- Gambar Mitsubishi L300
- Mitsubishi L300
- Gambar Isuzu MuX
- Lexus GS
- Isuzu Traga
- Gambar Lexus LS
- Gambar Tesla Model X
- Gambar Peugeot 5008
- Gambar Toyota Hiace
- Harga Mitsubishi L300
- Gambar Lexus LX
- Gambar Tesla Model 3
- Harga Lexus LC
- Harga Lexus LS
- Gambar Peugeot 3008
- Harga Isuzu Panther
- Gambar Isuzu D Max
- Lexus LS
- Harga Isuzu MuX
- Harga Toyota Hiace
- Gambar Lexus LC
- Lexus NX
- Gambar Lexus GS
- Harga Lexus ES
- Tesla Model 3
- Harga Peugeot 5008
- Lexus LX
- Toyota Hiace
- Harga Peugeot 3008
- Harga Tesla Model X
- Gambar Lexus ES
- Tesla Model X
- Harga Lexus LX
- Peugeot 5008
- Lexus ES
- Gambar Isuzu Traga
- Harga Lexus GS
- Lexus LC
Otoloka menyediakan Isuzu Traga informasi model Mobil Indonesia terbaru, termasuk pemotretan fotografer profesional, banyak adegan latar belakang dari berbagai sudut, membantu Anda memahami berbagai informasi tentang mobil ini secara visual. Tidak hanya itu, masih ada layanan pemilihan mobil yang mendukung, konten yang bagus, harga spesial yang membantu Anda untuk membeli mobil impian.