- Home>
- Tips & Trik>
- Komunitas Yamaha WR 155 R Taklukan Jalur Offroad Lembang
Komunitas Yamaha WR 155 R Taklukan Jalur Offroad Lembang

Otoloka.id- Komunitas WR Owners Indonesia (WOI) menggelar kegiatan terabasan pada akhir pekan kemarin, Sabtu 9 Oktober 2021. Aktivitas ini diikuti oleh puluhan members WOI Jabodetabek, Bandung dan Purwakarta dengan menerapkan aturan protokol kesehatan.
Dimulai dari titik kumpul di Lembang, paginya dibuka dengan sesi coaching clinic meliputi persiapan sampai masuk jalur terabasan yang dipandu oleh instruktur Yamaha Riding Academy (YRA).
Untuk persiapan terabas sendiri mencakup riding posture, reminding penggunaan safety gear, exercise. Kemudian saat terabasan yaitu teknik melewati jalan rusak, tanjakan, turunan dan menjaga jarak aman.
Setelah itu, para peserta menuju lokasi offroad di area KBB dan Pasir Ipis, Lembang, Kabupaten Bandung Barat yang ditempuh dalam 30 menit.
Karakter trek offroad yang dipilih berupa jalur speed, tidak banyak bebatuan dan tidak berlumpur.
Namun, tantangannya ada beberapa tanjakan ekstrim yang panjang dan menukik berujung bebatuan cadas dan tanah gembur.
Baca juga : Aerox 155 Kini Hadir dengan Livery Yamaha World GP 60th Anniversary
Offroader wajib fokus dan mempraktekkan teknik berkendara yang tepat saat menerabas tanjakan maupun turunan menukik yang dihadapi.
Skill yang terlatih, nyali dan keberanian juga dibutuhkan, lalu didukung keunggulan motor WR 155 R mampu melibas tantangan itu.
Riding Experience dengan WR 155 Sekaligus Ajang Silaturahmi
”Acara WR 155 R Community Touring bersama WR Owners Indonesia menghadirkan keseruan adventure sekaligus makin melatih skill berkendara. Ini juga menambah pengalaman terabasan, apalagi kali ini rutenya cukup menantang adrenalin. Kian giatnya para pengguna WR 155 R melakukan aktivitas offroad dan berkembangnya komunitas seperti WR Owners Indonesia, turut menunjukkan besarnya antusiasme konsumen dan respon positif market terhadap hadirnya motor sport adventure ini,” ungkap Hendri Kartono, Chief Yamaha DDS 2.
Baca juga : Makin Macho, Yamaha WR 155 R Tampil dengan Warna dan Grafis Baru
Sementara itu, Iman Muwardi selaku Ketua Umum WR Owners Indonesia menuturkan event ini pun bagian dari kebersamaan diantara WOI dan Yamaha.
” Acara ini juga menjadi ajang silaturahmi para anggota WOI agar kebersamaan dan persaudaraan terjalin lebih erat lagi. Selain itu bisa mendapatkan edukasi riding experience WR 155 R dan members WOI juga makin terlatih dengan menerabas beragam karakter trek offroad ini,” tutur Iman Muwardi.
Rekomendasi
- Makin Macho, Yamaha WR 155 R Tampil dengan Warna dan Grafis Baru
Makin Macho, Yamaha WR 155 R Tampil dengan Warna dan Grafis Baru
Okt 10, 2021 - Komunitas Motor dan Wartawan Ikuti Pelatihan Safety Riding
Komunitas Motor dan Wartawan Ikuti Pelatihan Safety Riding
Sep 26, 2021 - Yamaha WR 155R Buatan Indonesia Dijual di Filipina, Harga Lebih Mahal
Yamaha WR 155R Buatan Indonesia Dijual di Filipina, Harga Lebih Mahal
Sep 8, 2020
Komentar
Rekomendasi Populer
- Kupas 7 Kecanggihan Toyota Safety Sense, Bikin Pengemudi tak Cepat Lelah
Kupas 7 Kecanggihan Toyota Safety Sense, Bikin Pengemudi tak Cepat Lelah
Jun 7, 2022 - Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Jun 9, 2022 - Persaingan Wuling Air VS Toyota C+Pod Bakal Panas di Indonesia
Persaingan Wuling Air VS Toyota C+Pod Bakal Panas di Indonesia
Jun 13, 2022 - Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Jun 14, 2022 - Hot Wheels Legends Tour Hadir di Indonesia, Siap Gabung?
Hot Wheels Legends Tour Hadir di Indonesia, Siap Gabung?
Jun 16, 2022 - Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Jun 18, 2022 - Cek Harga Varian Toyota Innova per Juni 2022
Cek Harga Varian Toyota Innova per Juni 2022
Jun 21, 2022 - Hyundai Stargazer Punya Interior Lapang dan Praktis, Ini Bocorannya!
Hyundai Stargazer Punya Interior Lapang dan Praktis, Ini Bocorannya!
Jun 24, 2022 - Pengajuan Klaim Asuransi Mobil ada 4 Cara, Mudah Kok!
Pengajuan Klaim Asuransi Mobil ada 4 Cara, Mudah Kok!
4 hari yang lalu - Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
6 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
6 hari yang lalu - 2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
5 hari yang lalu - Alasan Daihatsu Xenia Cocok jadi Mobil Keluarga, Simak juga Daftar Harganya
Alasan Daihatsu Xenia Cocok jadi Mobil Keluarga, Simak juga Daftar Harganya
4 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Terios 2022, Teliti Sebelum Beli
Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Terios 2022, Teliti Sebelum Beli
3 hari yang lalu - Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
4 hari yang lalu - Hyundai Atoz jadi Pilihan City Car di Bawah 50 Juta
Hyundai Atoz jadi Pilihan City Car di Bawah 50 Juta
2 hari yang lalu - Penasaran, Inilah Plus Minus Mobil Mesin 3-Silinder
Penasaran, Inilah Plus Minus Mobil Mesin 3-Silinder
2 hari yang lalu - Suzuki MPV: Apakah Suzuki Ertiga Layak Untuk Dibeli?
Suzuki MPV: Apakah Suzuki Ertiga Layak Untuk Dibeli?
1 hari yang lalu
Rekomendasi Motor
Rekomendasi Populer
- Kupas 7 Kecanggihan Toyota Safety Sense, Bikin Pengemudi tak Cepat Lelah
Kupas 7 Kecanggihan Toyota Safety Sense, Bikin Pengemudi tak Cepat Lelah
Jun 7, 2022 - Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Mengenal Honda Sensing Biar Paham, Ini Dia 6 Fitur Unggulannya
Jun 9, 2022 - Persaingan Wuling Air VS Toyota C+Pod Bakal Panas di Indonesia
Persaingan Wuling Air VS Toyota C+Pod Bakal Panas di Indonesia
Jun 13, 2022 - Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Tips Pasang Roof Box yang Aman dan Nyaman, Simak 5 Hal Penting Ini!
Jun 14, 2022 - Hot Wheels Legends Tour Hadir di Indonesia, Siap Gabung?
Hot Wheels Legends Tour Hadir di Indonesia, Siap Gabung?
Jun 16, 2022 - Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Nissan Serena Terbaru Tertangkap Kamera, Bakal Saingi Honda Step WGN dan Toyota Voxy
Jun 18, 2022 - Cek Harga Varian Toyota Innova per Juni 2022
Cek Harga Varian Toyota Innova per Juni 2022
Jun 21, 2022 - Hyundai Stargazer Punya Interior Lapang dan Praktis, Ini Bocorannya!
Hyundai Stargazer Punya Interior Lapang dan Praktis, Ini Bocorannya!
Jun 24, 2022 - Pengajuan Klaim Asuransi Mobil ada 4 Cara, Mudah Kok!
Pengajuan Klaim Asuransi Mobil ada 4 Cara, Mudah Kok!
4 hari yang lalu - Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
Honda Wiltop Jambi, Perkuat Layanan Service dan Spare Parts di Kabupaten Bungo
6 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
Kelebihan dan Kekurangan Mazda BT-50, Mesin Halus dan Responsif Tapi Susah Servis
6 hari yang lalu - 2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
2 Pakar Keselamatan Berlalu lintas, Berikan Tips Menghindari Tabrakan Beruntun
5 hari yang lalu - Alasan Daihatsu Xenia Cocok jadi Mobil Keluarga, Simak juga Daftar Harganya
Alasan Daihatsu Xenia Cocok jadi Mobil Keluarga, Simak juga Daftar Harganya
4 hari yang lalu - Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Terios 2022, Teliti Sebelum Beli
Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Terios 2022, Teliti Sebelum Beli
3 hari yang lalu - Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
Wuling Almaz RS, SUV Pintar dengan Fitur Canggih
4 hari yang lalu - Hyundai Atoz jadi Pilihan City Car di Bawah 50 Juta
Hyundai Atoz jadi Pilihan City Car di Bawah 50 Juta
2 hari yang lalu - Penasaran, Inilah Plus Minus Mobil Mesin 3-Silinder
Penasaran, Inilah Plus Minus Mobil Mesin 3-Silinder
2 hari yang lalu - Suzuki MPV: Apakah Suzuki Ertiga Layak Untuk Dibeli?
Suzuki MPV: Apakah Suzuki Ertiga Layak Untuk Dibeli?
1 hari yang lalu
Rekomendasi Motor
OTOLOKA Toolkit
- 1 Tahun
- 2 Tahun
- 3 Tahun
- 4 Tahun
- 5 Tahun
- 6 Tahun
Orang Lain Juga Melihat
- Harga Triumph Scrambler 1200
- Harga Triumph Street Triple
- Triumph Tiger 800
- Triumph Scrambler 1200
- Triumph Rocket 3
- Triumph Street Triple
- Triumph Thruxton
- Harga Triumph Street Scrambler
- Gambar Triumph Rocket 3
- Harga Triumph Speed Twin
- Gambar Triumph Tiger 900
- Triumph Bonneville Bobber
- Triumph Street Scrambler
- Triumph Bonneville T100
- Harga Triumph Tiger 900
- Harga Triumph Bonneville T100
- Gambar Triumph Bonneville Bobber
- Yamaha WR155 R
- Gambar Triumph Bonneville Speedmaster
- Gambar Triumph Street Twin
- Triumph Trident 660
- Triumph Bonneville Speedmaster
- Gambar Triumph Trident 660
- Harga Triumph Rocket 3
- Harga Triumph Thruxton
- Triumph Speed Twin
- Gambar Triumph Scrambler 1200
- Gambar Triumph Tiger Explorer
- Gambar Triumph Bonneville T100
- Gambar Triumph Street Triple
- Gambar Triumph Thruxton
- Triumph Speed Triple 1200 RS
- Harga Triumph Bonneville Speedmaster
- Harga Triumph Speed Triple 1200 RS
- Gambar Yamaha WR155 R
- Gambar Triumph Speed Triple 1200 RS
- Harga Triumph Tiger 800
- Triumph Tiger 900
- Harga Triumph Bonneville T120
- Gambar Triumph Bonneville T120
- Harga Yamaha WR155 R
- Triumph Bonneville T120
- Harga Triumph Bonneville Bobber
- Gambar Triumph Street Scrambler
- Triumph Street Twin
- Gambar Triumph Tiger 800
- Harga Triumph Street Twin
- Harga Triumph Tiger Explorer
- Gambar Triumph Speed Twin
- Triumph Tiger Explorer
Otoloka menyediakan Isuzu Traga informasi model Mobil Indonesia terbaru, termasuk pemotretan fotografer profesional, banyak adegan latar belakang dari berbagai sudut, membantu Anda memahami berbagai informasi tentang mobil ini secara visual. Tidak hanya itu, masih ada layanan pemilihan mobil yang mendukung, konten yang bagus, harga spesial yang membantu Anda untuk membeli mobil impian.